Senin, 19 April 2010

Awan Misterius Muncul Di Australia




 
 
 













INILAH.COM,Jakarta – Awan sangat panjang dan aneh muncul di Australia. Awan yangmemiliki panjang hingga 900 km itu bergerak 56 km per jam.

Awan itu bisa menyebabkan masalah pada pesawat terbang bahkan saat terbang di siang hari.

Dikenal sebagai awan Morning Glory awan itu selalu muncul tiap musimgugur di Burketown, Queensland Australia kota terpencil dengan pendudukhanya 200 orang.

Pilot banyak membawa turis menuju lokasi itu tiap tahun untuk melakukan ‘selancar awan’ di fenomena yang misterius itu.

Bentuk awan serupa juga muncul di beberapa wilayah penjuru dunia. Namunhingga kini belum ada yang bisa menjelaskan penyebab awan Morning Gloryitu.




sumber:jelajahunik 

0 Komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More